Home

Sunday, May 29, 2016

Lowongan Kerja Tenaga Pendamping Masyarakat (TPM) Kementerian PU

Dibutuhkan Tenaga Pendamping Masyarakat(TPM) untuk
program Percepatan Peningkatan Tata Guna Air Irigasi
(P3-TGA),Satker OP SDA, BBWS Brantas Kementrian
Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.
Persyaratan:
1. Warga Negara Indonesia(WNI) sehat jasmani dan rohani.
2. Pendidikan formal terakhir minimal D3 Teknik SIpil dan
S1, berpengalaman di bidang irigasi/Pertanian/
Pemberdayaan Masyarakat
3. Diutamakan berdomisili di lokasi Kota/Kab(Tulungagung,
Blitar, Lumajang, Bondowoso, Sumenep) penerima bantuan
P3-TGAI.
4. memiliki Nomor Pokok Wajib pajak(NPWP)
5. Menguasai Computer dan internet literaty, sekurang-
kurangnya aplikasi pengolah kata, data, dan media show
seperti MS Office(MS Word, Excell, Power Point)
6. memiliki SIM C serta memiliki kendaraan bermotor untuk
operasional.
7. Bersedia bekerja penuh waktu dan secara tim,
diutamakan dari wilayah setempat.
Bagi yang memenuhi kualifikasi dapat mengirimkan lamaran
ke :
Balai Besar Wilayah Sungai Brantas Kegiatan Operasi dan
Pemeliharaan SDA, Jl Menganti no 312 Wiyung,Surabaya
pada hari senin tgl 30 Mei 2016, jam 08.00-10.00 WIB
dlanjutkan dengan test tulis dan wawancara jam 11.00 s/d
selesai, dengan membawa dokumen berupa surat lamaran
yg dilampiri daftar riwayat hidup, FC KTP,FC SIM, FC
STNK, foto berwarna 4x6(2 lbr) dan dokumen pendukung
lain yg membuktikan kualifikasi di atas.

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Contact Us

Name

Email *

Message *